Visi Dan Misi Kemahasiswaan
Visi :
• Menjadi Badan Eksekutif Mahasiswa Sekolah Tinggi Ilmu Hukum yang berorganisasi mahasiswa yang berjiwa inteletual,loyalitas, dan totalitas dengan nilai-nilai dasar Pancasila
Misi :
• Menjalin kerja sama dengan berbagai organisasi kemahasiswaan yang bersifat intern maupun ekstern kampus.
• Menjalin kerja sama dengan berbagai instansi-instansi baik swasta maupun pemerintah.
• Melaksanakan kegiatan-kegiatan kemahasiswan yang berorientasi terhadap kemajuan ilmu Pengetahuan di era revolusi industry.
• Membentuk dan menyiapkan sumberdaya mahasiswa yang berkompeten dan berdaya saing